Jump to ratings and reviews
Rate this book

Fingerprint

Rate this book
Terkadang, kita lupa kalau kita semua hidup sebagai manusia untuk yang pertama kalinya. Rasanya, penting untuk menyadari bahwa ini juga kali pertama orang tua kita menjadi orang tua, kali pertama teman kita berperan sebagai teman. Dan, berhubung ini adalah kali pertama untuk semuanya, bukankah keliru meminta semua hal jadi sempurna?
—FINGERPRINTS

Menurutku, sejalan manusia menambah angka-angka pada umurnya, kita akan dihadapkan pada urusan yang kian banyak, dan juga nyata. Kebutuhan untuk memenuhi hidup, menjadikan fokus kita tertuju pada hal-hal vital, yang mana, media sosial (mungkin) tidak termasuk di dalamnya—cuma sebagian kecil urusan, yang akan baik-baik saja meski kita tidak selalu hadir di sana. Kabar bisa diminta secara personal. Kita pun tetap bisa berkomunikasi dan mengirim foto kepada orang yang terang-terangan meminta. Hidup jadi jauh lebih mudah dan kita cuma perlu mengalokasikan waktu pada hal-hal penting semacam, “Hal apa yang diperlukan untuk menyambut masa tua?”
—DIGITAL MUSEUM

Fingerprint, berisi 20 cerita pendek tentang makhluk-makhluk yang memiliki sidik jari dan meninggalkan jejaknya di kehidupan. Mengamati, berinteraksi, menceritakan, dan menjadikannya pelajaran agar lebih bisa memaknai perjalanan diri sendiri dan makhluk hidup lainnya.

160 pages, Paperback

Published January 1, 2024

3 people are currently reading
8 people want to read

About the author

Rishaatp

2 books1 follower

Ratings & Reviews

What do you think?
Rate this book

Friends & Following

Create a free account to discover what your friends think of this book!

Community Reviews

5 stars
3 (23%)
4 stars
8 (61%)
3 stars
2 (15%)
2 stars
0 (0%)
1 star
0 (0%)
Displaying 1 - 2 of 2 reviews
Profile Image for Denhardt.
1 review
February 6, 2025
Cocok jadi buku yang dikonsumsi seperti snack. Bab per bab nya menyajikan cerita pendek ringan yang membuat kita mengingat dinamika kehidupan, ragam manusia dan kepentingannya, serta bagaimana kisah-kisah ini membekas hangat di hati para pembaca
Profile Image for naseu.
92 reviews23 followers
October 6, 2024
saya suka kesederhanaan dalam kumcer ini. tulisan yang lahir dari perjalanan-perjalanan yang dilakukan risha.
Displaying 1 - 2 of 2 reviews

Can't find what you're looking for?

Get help and learn more about the design.