Elizabeth Bishop was an American poet and writer from Worcester, Massachusetts. She was the Poet Laureate of the United States from 1949 to 1950, a Pulitzer Prize winner in 1956. and a National Book Award Winner for Poetry in 1970. She is considered one of the most important and distinguished American poets of the 20th century.
An extremely dated, yet still fascinating read about the largest country in South America, complete with amazing photographs of the countryside and architecture.
Elizabeth Bishop complained about what the Time - Life editors did to her prose, but the book provides a multifaceted lens of how Bishop saw her adopted home. The dated photography adds a dimension of nostalgia as I remember these T - L books from my childhood.
Brazil yang ada dalam buku ini (tahun 1960-an), tentunya akan sangat berbeda dengan Brazil saat ini. Banyak hal yang sudah mereka capai. Namun, membaca buku ini tentunya akan menarik, terutama bagi mereka yang menyukai bacaan tentang perkembangan suatu bangsa. Terdiri dari 19 bagian, tiap bagian membahas hal berbeda. Misalnya bagian pertama diberi judul A Warm adn Reasonable People, bagian keenam berjudul Graceful and Popular Skills, dan bagian kesepuluh adalah A Nation Perplexed and Certain.
Buku ini dipungut dari area penyiangan buku di kantor. Melihat buku ini jadi teringat dengan koleksi LIFE World Library yang ada di rumah milik alm papa. Dulu buku sejenis ini masuk barang mewah, sekarang bisa dijumpai dengan mudah di area buku seken.