“
Siapa yang berhak membuat definisi dan mengklaim diri sebagai yang paling ’beradab’? Catatan Butet memperlihatkan kelumpuhan teori di hadapan pengalaman manusia dan fakta-fakta tentang keseharian mereka. Sebaliknya, si pemilik pengalaman itulah yang paling berhak atas definisi dan teori tentang diri dan kehidupannya.
Buku ini mengoreksi banyak hal yang secara umum diasumsikan, diyakini, dan disebarkan oleh kaum cerdik pandai, politisi, pengusaha, pemimpin agama, dan siapa pun pemegang kekuasaan
...more
”
― Sokola Rimba: Pengalaman Belajar Bersama Orang Rimba
― Sokola Rimba: Pengalaman Belajar Bersama Orang Rimba
“
Membaca tulisan Butet saya merasa menjadi Orang Rimba. Sungguh, saya merasa tercerahkan. Selamat atas tulisan ini. Semoga Orang Rimba dan lingkungannya menjadi lebih baik lagi. Amin.
”
― Sokola Rimba: Pengalaman Belajar Bersama Orang Rimba
― Sokola Rimba: Pengalaman Belajar Bersama Orang Rimba
















