Meski banyak yang miss logika fiksinya, sampai halaman ini saya masih sanggup membacanya. Alasannya: ceritanya lucu, karakter para tokohnya menarik, dan kerasa banget teen-nya. Sudah lama saya nggal nemu cerita novel teenlit yang bahasanya remaja banget.
— Jun 29, 2015 01:27AM
Add a comment