[ Sebenarnya, seni menjalani hidup biasa-biasa saja memiliki kabar buruk dan baik.
Kabar buruknya, juga nggak ada yang peduli sama hidup kita.
Kabar baiknya, nggak ada yang peduli sama hidup kita.
Terkadang beberapa orang melupakan kalau kalimat itu bisa bermakna dua, tergantung bagaimana kita menyikapinya. ]
— Jul 23, 2023 04:22AM
Add a comment