“Tanyakan kepada dunia apa itu cinta? Jika bukan oleh bentang waktu yang panjang, genap dengan suka cita dan kegetiran, bagaimanakah caranya mengukur kedalaman cinta?”
― Muhammad: Para Pengeja Hujan
― Muhammad: Para Pengeja Hujan
“Kalau memang terlihat rumit lupakanlah. Itu jelas bukan cinta sejati kita. Cinta sejati selalu sederhana. Pengorbanan yang sederhana kesetiaan yang tak menuntut apapun dan keindahan yang apa adanya.”
―
―
“Semua pertanyaan selalu berpasangan dengan jawaban.
Untuk keduanya bertemu, yang dibutuhkan cuma waktu”
― Partikel
Untuk keduanya bertemu, yang dibutuhkan cuma waktu”
― Partikel
“aku gak mau sepuluh, dua puluh tahun dari hari ini, aku masih terus-terusan memikirkan orang yg sama. bingung di antara penyesalan dan penerimaan.”
― Perahu Kertas
― Perahu Kertas
“Aku memandangimu tanpa perlu menatap. Aku mendengarmu tanpa perlu alat. Aku menemuimu tanpa perlu hadir. Aku mencintaimu tanpa perlu apa-apa, karena kini kumiliki segalanya.”
― Rectoverso
― Rectoverso
Khoir’s 2025 Year in Books
Take a look at Khoir’s Year in Books, including some fun facts about their reading.
More friends…
Polls voted on by Khoir
Lists liked by Khoir




















