Uma Munandar’s Reviews > Larung > Status Update

Uma Munandar
Uma Munandar is on page 34 of 264
Udah curiga banget Larung anak kedokteran atau memang interested di bidang kesehatan atau minimal anatomi, tapi gak mau kepedean, eh betulan di halaman 30an dia ngaku kalau paham betul anatomi dan sepertinya refer juga ke kegiatan diseksi kadaver. Senang sedikit karena bidang keilmuan yang aku tekuni disebut seperti ini. Can't wait to read more!
May 01, 2025 09:16AM
Larung

flag

No comments have been added yet.