Fathiyah’s Reviews > Love Command: The Second Chance > Status Update

Fathiyah
Fathiyah is 20% done
Sudah masuk Bab 4.

Openingnya belum terlalu menarik, tapi bisa memikat karena gaya bahasanya yang bagus. Penggunaan diksi yang nggak berlebihan membuat opening terlihat natural.

Kisah ini ala-ala drama korea yang saya nonton bertahun-tahun yang lalu. Karakternya cukup kuat sehingga pembaca bisa membedakan antara tokoh yang satunya dengan tokoh yang lain.
Aug 22, 2017 09:45PM
Love Command: The Second Chance

flag

No comments have been added yet.