Amanda Putri’s Reviews > Gerbang Nasib > Status Update
Amanda Putri
is on page 78 of 370
Pertama kalinya baca buku agatha christie. Ternyata seru juga, menemukan buku ini dirumah nenek dan ternyata bacaan tanteku dulu thn 2001. Jujur, lagi agak malas baca novel yg romance2 dan such new experience baca buku misteri kayak gini. Bakal jadi penulis favoritku nih.
— Mar 27, 2021 09:18PM
Like flag
Amanda’s Previous Updates
Amanda Putri
is on page 224 of 370
Sampai disini masih belum menemukan titik terang dari penyelidikan yang dilakukan Tom dan Tuppence. Terlalu banyak yang harus diselidiki dan mereka berdua sebenernya terlalu jauh untuk jd org yg menyelidiki.
— Mar 29, 2021 07:47PM

