Syifa Luthfianingsih’s Reviews > Dompet Ayah Sepatu Ibu > Status Update
Syifa Luthfianingsih
is on page 178 of 216
Kalau kita sakit, semuanya diambil Allah. Dosa, rezeki, kesehatan, pertemanan, keindahan wajah, semua diambil. Tapi begitu kita berhasil melewati ujiannya, lalu sembuh, semua dikembalikan, kecuali dosa.
— Nov 27, 2023 02:16PM
Like flag

