Status Updates From Food Combining Itu Gampang
Food Combining Itu Gampang by
Status Updates Showing 1-14 of 14
Nia
is on page 76 of 108
Memasukkan banyak air saat makan akan mengganggu kerja sistem cerna. Lambung akan menjadi penuh oleh air, kerja asam lambung untuk mematikan bakteri akan terganggu, demikian pula efektivitas enzim cerna.
Konsumsilah air sekitar 500ml, 1 jam sebelum mengonsumsi makanan. Bisa juga 2-3jam sesudah makan jika dirasa perlu. Namun, ditengah waktu makan, sebaiknya jangan, atau minumlah tidak lebih dari setengah gelas air.
— Jun 20, 2016 09:19PM
Add a comment
Konsumsilah air sekitar 500ml, 1 jam sebelum mengonsumsi makanan. Bisa juga 2-3jam sesudah makan jika dirasa perlu. Namun, ditengah waktu makan, sebaiknya jangan, atau minumlah tidak lebih dari setengah gelas air.
Nia
is on page 71 of 108
jika dipahami benar dan dilakukan dengan baik, Food Combining bisa dilakukan seumur hidup tanpa masalah.
— Jun 19, 2016 08:37PM
Add a comment
Nia
is on page 56 of 108
Tata tertib makan
1. kunyah 30-70x
2. duduk
3. jangan mendorong makanan dgn minuman
4. tidak terburu-buru
— Jun 09, 2016 06:19PM
Add a comment
1. kunyah 30-70x
2. duduk
3. jangan mendorong makanan dgn minuman
4. tidak terburu-buru





